Sabtu, 06 Januari 2018

Polygon Terbuka

Poligon terbuka merupakan poligon dengan titik awal dan titik akhir tidak berhimpit atau tak pada posisi yang sama. Dalam poligon terbuka terbagi menjadi tiga jenis poligon terbuka yaitu:

1. Poligon terbuka terikat sempurna
2. Poligon terbuka terikat sepihak
3. Poligon terbuka terikat tidak sempurna

Poligon Terbuka Terikat Sempurna

Merupakan poligon terbuka dengan titik awal dan titik akhir berupa titik tetap.



Keterangan:
A, 1, B, T        : titik tetap
 2,3,..., n          : titik yang akan ditentuka koordinatnya
S1, S2,...,  Sn     : sudut
αA1, αBT            : azimuth awal dan azimuth akhir
Syarat yang harus dipenuhi untuk poligon tebuka terikat sempurna:
1.        ΣS + f (s)              = (αakhir – αawal) + (n-1) x 180° .................... (II.1)
2.        Σd Sin α + f(x)     = Xakhir - Xawal  .............................................. (II.2)
3.        Σd Cos α + f(y)    = Yakhir - Yawal .............................................. (II.3)
Keterangan:
ΣS        : jumlah sudut
Σd        : jumlah jarak
α          : azimuth
f(s)       : kesalahan sudut
f(x)      : kesalahan koordinat X
f(y)      : kesalahan koordinat Y

2. Poligon Terbuka Terikat Sepihak

Merupakan poligon terbuka yang titik awal atau titik akhirnya berada pada titik yang tetap

Keterangan:
A                     : titik tetap
1, 2, ..., n         : titik yang akan ditentukan koordinatnya
S1, S2, ..., Sn-1   : sudut
αA1                   : azimuth awal


3. Poligon Terbuka Terikat Tidak Sempurna

Merupakan Poligon tanpa titik tetap/ Pada poligon ini tidak dapat dilakukan koreksi dan ada pengikatan titik



Keteranga:
1, 2, ..., n         : titik yang akan ditentukan koordinatnya
S1, S2, ..., Sn-1   : sudut
αA1                   : azimuth awal


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Peta Tematik

Peta Tematik Kita semua mengetahui tentang pengertian peta, yakni sebagai sebuah gambaran datar mengenai permukaan Bumi yang dituangk...